
Sosial Politik 02 Apr 2023, 13:30 WIB
Serap Hasil Panen Raya 2.400 Ton, Stok Beras Aman Hingga Lebaran
Perum Bulog Kanca Bojonegoro telah melakukan serapan sebanyak 2.400 ton hasil panen raya setara beras pada beberapa bulan di awal tahun 2023.
Perum Bulog Kanca Bojonegoro telah melakukan serapan sebanyak 2.400 ton hasil panen raya setara beras pada beberapa bulan di awal tahun 2023.
Penetapan HPP GKP Rp5.000 belum sesuai dengan biaya produksi yang dikeluarkan petani.
Pemerintah secara resmi menaikkan harga pembelian pemerintah (HPP) gabah kering panen (GKP) di tingkat petani menjadi Rp5.000 per kilogram.